Kesehatan

Apakah minyak ikan bisa menambah nafsu makan anak?

Apakah Minyak Ikan Bisa Menambah Nafsu Makan Anak?

Apakah minyak ikan bisa menambah nafsu makan anak secara pasti? Nafsu makan anak yang menurun, bahkan si buah hati yang enggan makan menjadi problem besar dan tidak boleh dibiarkan begitu saja. Mengapa dikatakan sebagai big problem? Karena anak-anak berada di usia yang sedang bertumbuh dan berkembang, sehingga kebutuhan hariannya harus tercukupi akan kebutuhan nutrisinya dengan …

Apakah Minyak Ikan Bisa Menambah Nafsu Makan Anak? Read More »

Pengertian hypnoparenting

Pengertian Hypnoparenting

Pengertian hypnoparenting menjadi salah satu solusi penting sebagai cara mendidik atau mengasuh anak dengan baik dan optimal. Anak-anak kadang rasa atau sifat egoisnya masih begitu tinggi. Dibujuk apapun untuk makan ataupun hal-hal yang positif lainnya sebagai character building terkadang masih sulit. Ini tentu menjadi kendala, jika anak enggan makan, lantas dari mana anak tersebut memperoleh …

Pengertian Hypnoparenting Read More »

Resep ikan sidat

Resep Ikan Sidat

Resep ikan sidat sangat sedap dan mudah dibuat menjadi ragam olahan yang sangat bermanfaat bagi tubuh. Terlebih, ikan sidat merupakan salah satu ikan yang mampu merangsang seseorang dalam meningkatkan nafsu makan secara optimal dan signifikan. Apalagi rasa dari ikan sidat yang terbilang enak dan gurih menjadi salah satu pilihannya. Ikan sidat menjadi sumber nutrisi penting …

Resep Ikan Sidat Read More »

Manfaat ikan sidat

Manfaat Ikan Sidat

Manfaat ikan sidat sangat baik bagi kesehatan tubuh, yang mana salah satu menjadi terpenting ialah bisa meningkatkan nafsu makan secara optimal. Di lain sisi, ikan sidat juga memiliki banyak kandungan nutrisi yang istimewa, sehingga bisa mencukupi kebutuhan asupan nutrisi harian yang sangat baik. Lebih dari itu, ikan sidat juga memiliki rasa yang enak, sehingga cocok …

Manfaat Ikan Sidat Read More »

Ciri-ciri ikan sidat

Ciri-ciri Ikan Sidat

Ciri-ciri ikan sidat, salah satu ikan yang memiliki nutrisi penting bagi tumbuh kembang si buah hati. Di luar sana, banyak ikan yang yang dapat dikonsumsi beredar luas di masyarakat. Beberapa yang familiar seperti ikan lele, ikan gurami, ikan laut, dan masih banyak lagi lainnya. Akan tetapi, masing-masing ikan memiliki kandungan nutrisinya tersendiri. Salah satunya seperti …

Ciri-ciri Ikan Sidat Read More »

Cara menambah nafsu makan anak dengan kunyit

Cara Menambah Nafsu Makan Anak dengan Kunyit

Cara menambah nafsu makan anak dengan kunyit dapat dilakukan sebagai langkah tepat dalam upaya meningkatkan nafsu makan anak menggunakan bahan-bahan alami alias bahan herbal. Selain kunyit dapat digunakan dalam olahan makanan harian, kunyit memiliki begitu banyak manfaat dalam menambah atau meningkatkan nafsu makan anak. Tidak perlu olahan yang padat dan maksimal, olahan kunyit yang sederhana …

Cara Menambah Nafsu Makan Anak dengan Kunyit Read More »

Pengertian ikan sidat

Pengertian Ikan Sidat

Pengertian ikan sidat yang saat ini banyak dicari karena nutrisinya yang bermanfaat, terlebih lagi bagi anak-anak. Ada berbagai macam jenis ikan yang hidup di beberapa macam perairan seperti: Air laut Air tawar Masing-masing ikan tersebut memiliki habitatnya sendiri dan memiliki kandungan nutrisi yang terkenal sangat baik bagi kesehatan tubuh. Apalagi, rasa ikan yang enak dan …

Pengertian Ikan Sidat Read More »

Cara mengembalikan nafsu makan anak pasca sakit

Cara Mengembalikan Nafsu Makan Anak Pasca Sakit

Cara mengembalikan nafsu makan anak pasca sakit menjadi salah satu kreatifitas terpenting bagi Ayah maupun Bunda dalam memberikan yang terbaik bagi si buah hati. Memang tidak mudah cara mengembalikan nafsu makan anak pasca sakit. Walaupun tidak mudah, bukan berarti tidak bisa. Tidak hanya anak saja yang nafsu makan hilang apabila sakit, bahkan hampir semua usia …

Cara Mengembalikan Nafsu Makan Anak Pasca Sakit Read More »

Mengapa IQ orang Indonesia rendah?

Mengapa IQ Orang Indonesia Rendah?

Pertanyaan mengenai mengapa IQ orang Indonesia rendah sebenarnya dapat dijawab dengan mudah. Ada berbagai macam faktor yang sangat mempengaruhi seseorang yang memiliki intelligence quotient (IQ) rendah, yang dapat dengan mudah diketahui saat masih di dalam kandungan. Proses saat seseorang tersebut berada di dalam kandungan dan saat masih bayi menjadi proses yang sangat krusial bagi tumbuh …

Mengapa IQ Orang Indonesia Rendah? Read More »

Apakah IQ bisa berubah?

Apakah IQ Bisa Berubah?

Apakah IQ bisa berubah? Jika bisa, hal-hal apa saja atau apa saja alasan yang membuat IQ bisa berubah? IQ atau intelligence quotient menjadi salah satu tolok ukur kecerdasan seseorang yang didapatkan sejak dari lahir atau saat usia dini. Seiring dengan berkembangnya waktu, banyak faktor yang dapat mempengaruhi kecerdasan seseorang ini, seperti diri sendiri, bahkan dari …

Apakah IQ Bisa Berubah? Read More »